Description
Terminal Box adalah salah satu perangkat penting dalam instalasi elektrikal industri. Dalam pemakaiannya, terminal box berfungsi sebagai simpul pertemuan distribusi listrik menuju perangkat operasional industri lainnya, yang disematkan juga peralatan kelistrikan didalam terminal box tersebut, seperti MCB circuit breaker untuk mengatur arus listrik, cable gland untuk instalasi masuk jalur kabel kedalam box panel.
Helon HLDP11 ini terbuat dari material alumunium alloy dengan powder coat, dilengkapi sealing yang kuat dan dirancang untuk menahan air bertekanan tinggi dan debu (waterproof dan dustproof) yang dibuktikan dengan sertifikat Ingress Protection IP67
PT Helon Internusa Flamindo umumnya memberikan layanan gratis jasa pengiriman ke seluruh Indonesia, namun secara diprioritaskan pengiriman ke wilayah Jabodetabek (Jakarta, Bogor, Tangerang, Depok, Bekasi) dan sekitarnya seperti Karawang, Cilegon, Serang, Rangkasbitung, Indramayu, Cilacap, Tuban, dan sekitarnya.
Produk dari Helon Explosion Proof telah terpasang dengan sangat baik di berbagai industri klasifikasi hazardous area seperti industri minyak dan gas (oil and gas), petrokimia, oleokimia, dan sebagainya, dan telah mengantongi berbagai sertifikasi explosion proof seperti IECEx dari IEC, ATEX dari Cenelec dan EN, dan China Explosion Proof.